Info Menarik
Loading...

Destinasi Wisata Jember Versi Sueger Camp 2018 yang Wajib Dikunjungi

Destinasi Wisata Jember Versi Sueger Camp 2018 yang Wajib Dikunjungi - Pembaca setia blog didikjatmiko.com, apakah menjelang akhir tahun 2018 kalian berencana untuk liburan? Jika iya, nggak ada salahnya kalian mencoba berlibur ke Jember.

Siapa Kita? "Cuma Temen" - Destinasi Wisata Jember Versi Sueger Camp 2018 yang Wajib Dikunjungi
Tahu nggak, ternyata Jember itu menyimpan kekayaan alam yang begitu mengagumkan dan layak untuk dikunjungi gaes. Untuk cerita dan videoku bisa dibaca dan dilihat di sini : BJS Kenalkan Destinasi Wisata Jember Melalui Sueger Camp. Penasaran, yuk tonton video Destinasi Wisata Jember Versi Sueger Camp 2018 hasil liputan Blogger/Vlogger di akun youtubenya berikut ini. 

Jangan lupa untuk like, beri komentar dan subscribe channelnya ya gaes untuk mengupdate keseruan video lainnya.

a. Budiono Sukses

Budiono Sukses merupakan youtuber terkenal asal Ponorogo yang kini menetap di Surabaya ini mempersembahkan video Destinasi Wisata Kuliner Nasi Gudeg Pecel Lumintu Jember dengan judul "KAWIN SILANG GUDEG & PECEL di Warung Lumintu Jember".  


Channel YouTube Budiono Sukses ini berisi konten utama tentang review KULINER, TECH & GADGET, SENI & BUDAYA, TRAVELING, dan sebagainya. Mau bisnis/usaha kulinermu dikunjungi Budiono Sukses? Kepoin aja channelnya gaes !

b. Evi Sri Rezeki


Evi Sri Rezeki, seorang blogger dari Bandung ini mempersembahkan video kunjungannya ke Wisata Tembakau Jember. Oh ya gaes, saat ini Jember telah mengembangkan sebuah destinasi berupa agrowisata tembakau yang mendatangkan wisatawan berlibur ke sana, tidak hanya wisatawan lokal bahkan mancanegara. Penasaran? Simak videonya berikut ini :


c. Dedy Darmawan

Masih seputar Wisata Tembakau Jember, video ini dibuat oleh Mas Dedy Darmawan. Dia adalah blogger asli Jember yang saat ini menetap di Jakarta dan aktif sebagai Ketua Komunitas Tarot Jakarta. Simak video keseruan Sueger Camp 2018 di channel youtubenya berikut ini :




d. Diane Suryaman

Diane Suryaman, blogger asal dari Madura tepatnya Kabupaten Sumenep ini juga mendokumentasikan kunjungannya di Wisata Tembakau Jember dengan judul "Wisata Cerutu Jember Komplit dari Hulu hingga Hilir" langsung saja tonton videonya di bawah ini :


e. Yuniari Nukti

Yuniari Nukti, seorang blogger lifestyle dan emak-emak blogger dari Surabaya yang sering menang lomba ngeblog. Intip saja di blognya, kalau nggak percaya hehehe. Dalam sueger camp 2018 kemarin, dia mengunjungi salah satu destinasi wisata di Jember yakni Museum Huruf Jember. Tonton videonya di bawah ini :



f. Arief Pokto

Seorang travel blogger dari Jakarta yang aktif ngeblog di ariefpokto.com ini mempersembahkan video kunjungannya di Taman Botani Sukorambi Jember, seperti apa videonya? Intip di bawah ini gaes


g. Riyardi Arisman

Blogger yang suka menuangkan tulisannya ke riyardiarisman.com ini tak mau ketinggalan. Dia mengabadikan jejak kakinya di Jember melalui video yang diunggah melalui akun YouTubenya berikut ini


h. Doel

CeritaBangDoel.com menjadi saksi bisu setiap karya yang dicetuskan oleh Blogger Jomblo asal Jakarta yang suka kulineran ini.  Tak mau kalah dengan yang lainnya, dia pun mengabadikan vlog kunjungannya ke Jember di akun YouTubenya berikut ini


i. Salman Faris

Dia adalah pemilik blog www.bluepackerid.com. Hobinya jalan-jalan, dan menginap di hotel. Beberapa Negara ASEAN pun pernah dikunjunginya seperti : Malaysia, Singapura, Thailand, Filipina, ASIA : Jepang, Korea Selatan, Hongkong, dan Macau. Simak video perjalanannya di Jember berikut ini :


Demikianlah beberapa Destinasi Wisata Jember Versi Sueger Camp 2018 yang Wajib Dikunjungi. Ayo wisata ke Jember ! [kakdidik13]

Share with your friends

13 comments

  1. woww terima kasih kakdidik... Semoga bermanfaat buat pembaca dan penonton channel kami ya... hehe

    ReplyDelete
  2. Sangat bermanfaat sekali isi blognya, Terimkasih.

    ReplyDelete
  3. Vidio-vidionya menarik sekali ya, kelihatannya seru.

    ReplyDelete
  4. Wah ini nih faforit aku mas budiono, setiap melihat video-videonya jadi ngiler sekalipun abis makan.

    ReplyDelete
  5. Aku juga pernah ke Taman Botani Sukorambi Jember, tempatnya seru banget. Melihat Video di atas jadi pengen kesana lagi hehe

    ReplyDelete
  6. Dulu pernah di rekomendasiin berwisata ke Wisata Tembakau Jember, tapi sampek sekarang belum kesampekan. Dari videonya mbak Evi Sri Rezeki saya jadi langsung pengen buru-buru ke sana.

    ReplyDelete
  7. Wah ada rangkumannya. Menarik sekali. Makasih Kak Didik

    ReplyDelete
  8. Kereen, Kak, Didik. Jadi pengen mengaoleksi juga video teman-teman jadi sebuah postingan bloh

    ReplyDelete
  9. Waah, aku seneng banget ketemu temen temen blogger yang baru kukenal, nambah keluarga baru lagi.
    Hmm, dan aku mau balik lagi ke Pantaiii Papuma mo main pasiir.

    ReplyDelete
  10. Nemu lagi nih blogger wong jember. Salam hangat dari palembang :)

    ReplyDelete

Didik Jatmiko merupakan Blogger dan YouTuber dari Bojonegoro yang mencoba berkreasi, silahkan berkomentar sesuai postingan dan dilarang berkomentar menyinggung SARA dan SPAM.

Terima kasih telah berkunjung dan salam damai dari Bojonegoro.

Notification
This is just an example, you can fill it later with your own note.
Done