Surat Cinta dari Blogger Banyumas tentang Juguran Blogger Indonesia 2017 - Sore itu ada poster nyangkut di timeline instagramku. Poster itu adalah poster kegiatan Juguran Blogger Indonesia 2017 yang diselenggarakan oleh Blogger Banyumas. Apa itu Juguran Blogger? Seperti dikutip dari bloggerbanyumas.or.id, Juguran itu sendiri berasal dari kosakata Banyumas yang berarti berkumpul santai memperbincangkan hal-hal santai sembari ditemani secangkir kopi dan jajanan hangat. Maka, mereduksi obrolan serius dan memperbanyak obrolan santai untuk saling mengakrabkan sembari wisata, jadilah tema Juguran Blogger Indonesia : “Sedikit Bicara, Banyak Wisata”.
Surat Cinta dari Blogger Banyumas - Poster Juguran Blogger Indonesia 2017 |
Nah.. Di tahun 2017 ini, Komunitas Blogger Banyumas kembali menggelar kegiatan Juguran Blogger Indonesia 2017 yang akan dilaksanakan mulai tanggal 11 - 13 Juli 2017 dengan jumlah peserta sebanyak 20 orang blogger terpilih yang telah melakukan pendaftaran dan dinyatakan lolos oleh panitia. Kebetulan pada tanggal 05 Juli 2017 kemarin, Saya ikut mendaftar via online dan alhamdulillah pada tanggal 07 Juli 2017 surat cinta pun dikirim oleh blogger banyumas melalui email.
Surat Cinta dari Blogger Banyumas tentang Juguran Blogger Indonesia 2017 |
Seperti apa keseruan acara Juguran Blogger Indonesia 2017? Saya kasih bocoran acara selama di sana ya, ini dia acaranya !
Hari Pertama dan Kedua Juguran Blogger Indonesia 2017 |
Hari Ketiga Juguran Blogger Indonesia 2017 |
Nantikan cerita lengkapnya di blogku tercinta ini ya kawan !. (@kakdidik13)
Aku kemarin mau daftar tapi udah telat, kak. Semoga tahun depan bisa ikut. Selamat berjuguran. Hehe. Salam buat teman-teman di sana.
ReplyDeletewah salam wong banyumas kiee...
ReplyDeletebagus kan tranggulasihnya ???
Kapan-kapan pengen eksplor Banyumas, selama ini hanya lewat aja. Kebetulan di sana ada Pak Ahmad Tohari, jadi bisa mampir
ReplyDeleteAcarany seru bgt ya .. jadi mau ikutan
ReplyDelete